Ucap Janji Mahasiswa Pra Praktik Profesi Bidan Angkatan II STIKes Karsa Husada Garut
Pada Hari Selasa, (20/08) Program Studi Profesi Bidan melakukan Ucap Janji Mahasiswa Pra Praktik Profesi Bidan Angkatan II di Aula Kampus 1 STIKes Karsa Husada Garut.
Kegiatan dihadiri oleh Pimpinan STIKes Karsa Husada Garut, Jajaran Yayasan Dharma Husada Insani Garut, Dosen dan Kaprodi serta Mahasiswa Profesi Bidan Angkatan II yang berlangsung dari mulai pukul 13.00 sampai dengan 14.30 WIB.
Kegiatan diawali dengan Pembacaan teks Ucap Janji yang dipimpin langsung oleh Ketua STIKes Karsa Husada Garut, H. Engkus Kusnadi, S.Kep., M.Kep. dan diikuti oleh seluruh mahasiswa.
website: stikeskhg.ac.id
instagram: skhgofficial
Foto Kegiatan: