STIKes Karsa Husada Garut

Pidato Ketua STIKes Karsa Husada Garut pada Wisuda dan Angkat Sumpah 2023

Atas nama pimpinan STIKes Karsa Husada Garut mengucapkan selamat kepada para wisudawan tahun akademik 2022/2023 yang telah berhasil menyelesaikan studi di program studi masing-masing. Keberhasilan ini tentu merupakan suatu bukti kerja keras, ketekunan, keulatan saudara yang tentu tidak lepas dari motivasi doa dan juga dukungan, terutama dari orang tua dan orang-orang tercinta.

BERITA

Yudisium Kelulusan Prodi D3 Analis Kesehatan Tahun Akademik 2023/2024

Pada hari Kamis, 05 Agustus 2024, Program studi D3 Analis Kesehatan telah melaksanakan prosesi yudisium sebanyak 76 mahasiswa, sehingga kelulusan program studi D3 Analis Kesehatan tahun akademik 2023/2024 adalah 70 rang calon wisudawan dan wisudawati.

Penandatanganan MOU dengan LPK Japan Internasional Indonesia untuk Meningkatkan Minat Kerja di Jepang

Pada hari Jum'at (30/08), STIKes Karsa Husada Garut menerima kedatangaan dari LPK Japan Internasional Indonesia di Kampus 2 STIKes Karsa Husada Garut. Maksud dan tujuan kedatangannya tersebut adalah untuk bekerja sama dalam Rekrutmen, Pelatihan dan Penempatan Tenaga Kesehatan Ke Jepang.

Seminar Nasional bertema "Gizi Optimal Menyongsong Indonesia Emas 2045"

Dalam rangkaian peringatan Dies Natalis ke-17, STIKes Karsa Husada Garut menggelar seminar nasional dengan tema "Gizi Optimal Menyongsong Indonesia Emas 2045" di Pendopo Garut, pada Kamis, 22 Agustus 2024

PENGUMUMAN

AGENDA

There is no Event

Kenapa harus STIKes Karsa Husada Garut ?

STIKes Karsa Husada Garut mencetak sumber daya kesehatan yang unggul, religius dan berwawasan global. STIKes Karsa Husada Garut memiliki 4 Program Vokasi, 1 Program Sarjana, dan 1 Program Profesi yang telah terakreditasi oleh LAM-PTKES. 

VIDEO